Tuesday, 11 February 2025

Semoga Harimu Menyenangkan.

WHK246 Norifumi Racing Team Bersama Rahnanda Putra Siap Tempur JC Supertrack Indonesia Putaran 1 & Kejurnas Grasstrack Region 1A Sumut Putaran 2 2019

WHK246 Norifumi Racing Team yang di komandoi Wira Kesumah selaku Owner kali ini memastikan tim nya  Siap Tempur di event akbar minggu ini. Di depan mata sudah menanti Kejurnas Region 1 Sumatera A putaran 2 Sumut 2019 sekaligus Putaran pertama JC Supertrack Indonesia 2019 di Jaharun Circuit.

Rahnanda Putra yang  menjadi andalan tim ini juga mengaku siap dalam menghadapi event ini walaupun saat ini sedang dalam pemulihan Cidera Pinggang pasca Crash di Kejurnas Putaran 1 di Riau beberapa pekan lalu. Ia sendiri mengatakan untuk persiapan kali ini cukup matang dan maksimal, mengingat setelah event ini sudah ada Kejurda Sumut yang sudah menantinya.

Rahnanda Putra WHK246 Norifumi BMI UD.Bersama Racing Team

Saya atur pola makan, fisik dan persiapan motor juga saya pantau terus karena Itu yang sangat saya jaga. Untuk di saat balapan, paling utama adalah fokus dan mengatur ritme balapan saya agar tidak cepat menguras tenaga. Ucap Rahnanda Putra satu-satunya pembalap  Sumut yang masuk dalam List Pembalap Norifumi Racing, produsen knalpot Spesialis Garuk Tanah ini.

Hot this week

Manfaatkan Relaksasi Pajak di IIMS 2025, Momen Tepat Beli Kendaraan Baru

Jakarta, 16 Januari 2025 - Dyandra Promosindo mengumumkan persiapan...

Montana MX Grasstrack & Motocross 2025 di Gelar Akhir Bulan Januari

GRASSTRACK ID - Montana MX Grasstrack & Motocross 2025...

Jari-Jari Galvanish TK Racing: Tangguh, Keren, Kuat terhadap Karat!

GRASSTRACK ID - TK Racing dengan bangga mempersembahkan jari-jari...

Hasil The Car Community Gtx & Mx Championship 2024 Sidrap – Sulawesi Selatan

GRASSTRACK ID - Berikut hasil the car community gtx...

Hasil Kejurkab Grasstrack Open 2024 Tasikmalaya – Jawa Barat

GRASSTRACK ID - Berikut hasil kejurkab Grasstrack Open 2024...

Barudak Los Santos Wajib Cek Paket Supermoto dari TK RACING!

GRASSTRACK ID - Halo, para barudak Los Santos! Siap-siap...

Balap di Kandang Sendiri, Semut Merah Racing Team Gandeng Jepri Bule

GRASSTRACK ID - Akhir pekan ini, pecinta grasstrack di...

Rizky HK di Final Cleosa Series 2024: Full Senyum!

GRASSTRACK ID - @rizkyhk.105 jadi pebalap paling full senyum di...

Related Articles

Popular Categories