Friday, 20 September 2024

Semoga Harimu Menyenangkan.

Akbar Toufan Cicipi Sirkuit Jaharun, Ini Kesan Dan Pesannya

Siapa yang tak kenal dengan Akbar Toufan? Ya, Salah satu crosser Nasional terbaik yang sudah mengantongi 7 Gelar Juara Nasional ini di Undang hadir untuk turut mengikuti dan memeriahkan persaingan balap di Kejuaraan Nasional Grasstrck Reional 1 Sumatera A Sumut 2019 dan JC Supertrack Indonesia 2019 Putaran pertama pada tanggal 6-7 Juli 2019.

Akbar Toufan sampai di Medan pada hari Rabu 3 Juli 2019 dan keesokan harinya ia langsung mencicipi Sirkuit Jaharun yang terletak di Kab. Deli Serdang ini. Beberapa putaran ia lakukan sambil menghafal Racing Line sirkuit yang baru pertama kali ia cicipi ini.

Di selah latihan, Akbar Toufan memberikan sedikit kesan dan pesan yang ia rasakan. “Sirkuit Jaharun ini Sangat Mewah, dengan fasilitas sirkuit yang cukup bagus, Layout Sirkuit yang juga cukup bagus serta Handicap cukup bagus dan sirkuit ini juga safety”. Ucap Akbar saat di wawancarai

Akbar Toufan Saat Di Wawancarai Razali MC

Mungkin karena cuaca sedang sangat panas, sirkuit jadi berdebu. jadi nanti sebelum Race mungkin bisa di siram dulu atau malam harinya kita berharap Hujan. Supaya tidak mengganggu pandangan pembalap dan tidak membahayakan pembalap. Harap Akbar Toufan.

Akbar juga mengatakan sangat senang meilhat antusias masyarakat sekitar di Sumatera Utara, dimana pada saat ini saja sudah sangat ramai yang mengunjungi dan menyaksikan latihan bebas di Sirkuit Jaharun. Ia juga melontarkan ajakan untuk ikut hadir dan menyaksikan Kejuaraan ini di Sirkuit kebanggaan Deli Serdang, Sumatera Utara ini.

Hot this week

Hasil Lomba Bupati Luwu Utara Grasstrack & Motocross 2024

Berikut Hasil Lomba Bupati Luwu Utara Grasstrack & Motocross...

Hasil Putaran 2 Kratingdaeng Supercrosser 2024 Kejurnas Motocross

GRASSTRACK ID - Berikut hasil Putaran 2 Kratingdaeng Supercrosser...

Hasil Pemuda Pancasila Motocross Grasstrack 2024 Tapanuli Tengah

GRASSTRACK ID - Berikut hasil Pemuda Pancasila Motocross Grasstrack...

Hasil Kejuaraan Grasstrack Jambi Open 2024 Tebo

GRASSTRACK ID - Berikut hasil kejuaraan grasstrack jambi open...

Hasil SAS Kejurprov Grasstrack Motocross 2024 Solo

GRASSTRACK ID - Berikut hasil SAS Kejurprov IMI Jawa...

Hasil Grasstrack & Motocross Championship Reitama Group 2024

GRASSTRACK ID - Berikut Hasil Grasstrack & Motocross Championship...

Come Back ! Bukit Indah Group Tandemkan Topan Asahi dan Albiagi di Event Grasstrack Tana Toraja

Ada satu tim yang terkonfirmasi bakal menambah serunya pertarungan...

Gaspol! Putaran 2 Kratingdaeng Supercrosser di Sirkuit Praga – Tulungagung

GRASSTRACK ID - Kejuaraan Kratingdaeng Supercrosser Kejurnas Motocross &...

Related Articles

Popular Categories