Friday, 13 June 2025

Semoga Harimu Menyenangkan.

Akbar Toufan Serahkan Kendali Team86 Official ke Rubin Caesar

GRASSTRACK ID – Secara resmi per tanggal 28 Juni 2024, @akbar_toufan telah menyerahkan kepemilikan @team86_official kepada @rubincaesar.

Dengan ini semua hal keputusan yang diambil @team86_official sepenuhnya adalah wewenang M. Rubin Caesar.

Menurut @rubincaesar akan ada beberapa perubahan yang dia lakukan. “Lihat saja nanti di Putaran 2 Cleosa Series”, kata Rubin.

Bisa dibilang ini regenerasi sepenuhnya, dulu @akbar_toufanmuda balap sambil mengelola team. Sekarang giliran @rubincaesar melakukan hal yang sama.

Hot this week

HASIL RESMI BUPATI MINUT CUP 2025

Hasil Resmi Grasstrack Open Tournament Bupati Minut Cup 2025 Berikut...

IIMS 2025: Ajang Tepat untuk Memilih Kendaraan Mudik Impian Keluarga

Jakarta, 4 Februari 2025 - Perhelatan Indonesia International Motor...

Manfaatkan Relaksasi Pajak di IIMS 2025, Momen Tepat Beli Kendaraan Baru

Jakarta, 16 Januari 2025 - Dyandra Promosindo mengumumkan persiapan...

Montana MX Grasstrack & Motocross 2025 di Gelar Akhir Bulan Januari

GRASSTRACK ID - Montana MX Grasstrack & Motocross 2025...

Related Articles

Popular Categories