Thursday, 12 December 2024

Semoga Harimu Menyenangkan.

SE 85CC Kejurnas MX Solo: Barisan Depan Milik Kawasaki

Digelar Sabtu (16/4/17) Sore hari, Kawasaki sudah terlihat mendominasi Moto 1 SE 85. Nuzul Ramzidan dari Kawasaki Greentech Idemitsu muncul terdepan memimpin lomba. Dibelakangnya ada Nakami Vidi Makarim dari AHRS Kawasaki Greentech Idemitsu Dunlop FHIGZ. Keduanya merupakan pebalap yang paling menonjol di Kejurnas Seri 3 Solo.

_MG_6683
Zidan terpeleset di Moto 1

Saling kejar antar keduanya membuat penonton sedikit melupakan perebutan posisi dibelakang mereka. Mendekati waktu berakhir, Nakami terus menekan posisi Zidan. Sedikit kesalahan kecil, Zidan terpeleset dan harus merelakan posisinya diambil Nakami. Moto1 Nakami finish pertama dan Zidan kedua.

_MG_6683b
Moto 2 lebih tenang

Lanjut Moto 2 yang digelar malam hari nya, Gede Saka dari team Bali MX Corsa Arca VMX MSD Prospeed menyodok dominasi duo Kawasaki dengan memimpin lomba dimenit awal. Zidan ada diposisi kedua dan Nakami posisi ketiga. Mendekati pertengahan lomba, Zidan merebut posisi Saka. Dilanjut dengan Nakami yang menyusul melewati Saka. Tidak mau mengulangi kesalahan di Moto 1, Zidan tampil lebih tenang dan meminimalisir kesalahan. Hasilnya Moto 2 Zidan finish terdepan dan Nakami finish kedua.

Hot this week

Jadwal Sementara Grand Final Cleosa Series 2024

GRASSTRACK ID - Seri terakhir Cleosa Series 2024 akan...

TK Racing Punya Produk Lengkap untuk CRF 150L

GRASSTRACK ID - Motor CRF 150L jadi pilihan motor...

Final Kejurnas Grasstrack: Rafly Rajab Amankan Double Winner Juara Nasional

GRASSTRACK ID - Pebalap asal region kalimantan, Rafly Rajab...

Simak Nih! Perbedaan Coil Karbu dan Coil Injeksi

GRASSTRACK ID - Bagaimana sih membedakan Coil Karbu dan...

Bawa 2 Pebalap, BoneBalantak Racing Team Siap Balap di Final Cleosa Series

GRASSTRACK ID - Team asal Sulawesi, BoneBalantak (Bonbal) Racing...

Jadwal Sementara Grand Final Cleosa Series 2024

GRASSTRACK ID - Seri terakhir Cleosa Series 2024 akan...

TK Racing Jadi Spare Part Andalan TEAM86

GRASSTRACK ID - Sebagai team yang sudah lama malang...

Bawa 2 Pebalap, BoneBalantak Racing Team Siap Balap di Final Cleosa Series

GRASSTRACK ID - Team asal Sulawesi, BoneBalantak (Bonbal) Racing...

Daftar Juara Nasional Grasstrack 2024

GRASSTRACK ID - Penentuan siapa yang mendapatkan Gelar Juara...

Simak Nih! Perbedaan Coil Karbu dan Coil Injeksi

GRASSTRACK ID - Bagaimana sih membedakan Coil Karbu dan...

Cleosa Series Siapkan 13 Hadiah Juara Umum di Seri Terakhir

GRASSTRACK ID - Grand Final Cleosa Series 2024 akan...

Final Kejurnas Grasstrack: Gerri Solinar Raih Double Juara Nasional

GRASSTRACK ID - Grand Final Kejurnas Swallow Grasstrack 2024...

Related Articles

Popular Categories